BEASISWA (S1) UNIVERSITAS DJUANDA 2014
Assalamu’alaikum
warahmatullahi wabarokatuh...
Pendaftaran
Program Pendidikan Kader Dakwah (PKD) Universitas Djuanda Bogor resmi dibuka. Untuk
tahun ajaran baru 2014.
Gedung Universitas Djuanda Bogor |
1. Program
beasiswa ini menawarkan :
1. Bebas biaya pendaftaran, spp, uang gedung selama 4
tahun
2. Bebas biaya asrama selama 4 tahun
3. Bebas biaya bimbingan kader dakwah diantaranya kajian
kitab kuning, hafalan qur'an
2. Persyaratan
:
1. Memiliki hapalan minimal 2 juz Al Qur'an
2. Masuk 10 besar di kelas dibuktikan dgn surat
keterangan dari sekolah
3. Jika tidak memenuhi persyaratan 1 (hanya 1 juz hapalan
) atau tidak masuk 10 besar, setidaknya memiliki banyak prestasi yang
dibuktikan dgn setifikat
4. Bersedia diasramakan (wajib) dan menjaga IPK di atas
3.5
5. Bersedia menghapal total 7 juz selama perkuliahan.
Peserta
dapat mendaftar langsung ke Universitas Djuanda, gratis, dan Mengisi formulir
pendaftaran. Atau mendownload form pendaftaran di www.unida.ac.id lalu mengirimkan pesryaratan
ke PMB Universitas Djuanda Jl. Tol Ciawi No. 1 Bogor 16720.
Formulir Juga bisa di download disini
3. Peserta
beasiswa akan diseleksi 5 tahap :
1.
Tes Potensi akademis
2.
Tes bahasa inggris
3.
Tes bahas Arab untuk program studi Manajemen Pendidikan Islam
4.
Tes wawancara
5.
Tes Psikologi.
5.
Batas Pendaftaran.
1. Pendaftaran
di tutup pada tanggal 30 Juni 2014.
2. Kuota
beasiswa Pendidikan Kader Dakwah tahun ini adalah 50 orang.
Infomasi lebih lanjut mengenai Fakultas dan Jurusan serta hal lainnya bisa ke:
1. Unida : (0251) 8243357
2. Bisa Langsung ke Kampus Unida
Jl. Tol Ciawi No.1, PO Box. Ciawi 35 Bogor 16720
atau
Jl. Tol Ciawi No.1, PO Box. Ciawi 35 Bogor 16720
atau
3. ke website Unida: www.unida.ac.id
Demikian
informasi dari kami, semoga bermanfaat,
Wassalamu’alaikum warahmatullahi
wabarokatuh
Sumber
: PMB Universitas Djuanda Bogor
Tag:
Program Pendidikan Kader Dakwah (PKD) Universitas Djuanda Bogor, Beasiswa
Universitas Djuanda Bogor, Pendidikan Kader Dakwah, Beasiswa S1, Beasiswa
Kuliah Tahun 2014, Cari Beasiswa S1, Universitas Djuanda Bogor.
Category: Recent Post, SERBA-SERBI
0 komentar